Daftar Ulang PPDB Tahap 2 Jalur Zonasi SMAN 11 Bandung diselenggarakan secara Daring/ Online, 

Mulai Tanggal 08 Juli 2022 Jam 14.00 sampai 11 Juli 2022 Jam 23.59 wib. adapun Jadwal Daftar Ulang secara Luring akan diinformasikan jika sudah mendaftar secara daring/online terlebih dahulu.

silakan untuk mengisi link daftar ulang Daring  : https://bit.ly/du_ppdb11_zonasi

Berkas yang perlu disiapkan :

1. Surat Pernyataan Peserta Didik (Klik Download Surat PD)

2. Surat Pernyataan Orangtua Peserta Didik (Klik Download Surat Orangtua/Wali PD)

3. Akte Lahir

4. Kartu Keluarga (KK) dan yang menyertainya.

5. Rapor

6. Ijazah(jika sudah tersedia)

7. Sertifikat Kejuaraan/Prestasi (jika ada)

CATATAN :

Bagi calon peserta didik yang tidak mendaftar ulang Daring dan Luring sesuai jadwal, TANPA PEMBERITAHUAN, DIANGGAP MENGUNDURKAN DIRI.